Berita

Tunggakan BUMN ke BJB Mencapai Rp 3,7 Triliun, Gubernur Minta Segera Diselesaikan

23
×

Tunggakan BUMN ke BJB Mencapai Rp 3,7 Triliun, Gubernur Minta Segera Diselesaikan

Sebarkan artikel ini
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi dorong tunggakan BUMN ke BJB supaya diselesaikan. (Ist)
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi dorong tunggakan BUMN ke BJB supaya diselesaikan. (Ist)
64 / 100 Skor SEO

“Jadi, nanti itu hanya ada 2, satu ada BJB, satu lagi ada BUMD yang digabungkan, tidak berantakan seperti sekarang,” jelas KDM.

Sementara itu, Akbar Faizal menuturkan, melalui RTD edisi ketiga di Bandung ini, Nagara Institute-AFU berkomitmen untuk memediasi pemikiran publik dan para ahli.

Hasil akhir dari rangkaian diskusi ini akan dibukukan dan diserahkan langsung kepada Presiden RI serta pihak Danantara sebagai tawaran ide dan gagasan nyata.

Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian diskusi strategis di 10 kota besar di Indonesia dan menghadirkan sejumlah tokoh nasional, pengamat kebijakan, serta akademisi. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *